- UUD adalah bagian tertulis konstitusi yang memiliki fungsi untuk memberi batas kekuasaan pemerintah,sehinga kekuasaan tidak menjadi sewenang wenang.
- Penegakan UUD sudah dimulai ketika perjuangan hak rakyat dari kekuasaan raja yang absolut pada akhir ke 19.
- Sejalan dengan konsep demokrasi pada abad-19 maka UUD diwarnai konsep perjuangan untuk menegakan hak asasi manisia individu. sehingaa menjadi peran masyarakat menjadi lebih besar dan peran pemerintah menjadi terbatas.
- UUD pada Abad ke-20 memberikan peran yang lebih besar pada pemerintah , karanan menagakan Rule of Law yang dinamis untuk mencapai kesejahteraan rakyat.
- Dalan negara komunis UUD adalah pencacatan formal dan legal dari kemajuan yang tercapai serta meberikan dasar hukum untuk perubahan masyarakat yang dicita-citakan dalam tahap perkembangan selanjutnya.
- Pengartian konsultasi lebih luas daripada UUD, karena peratuan tertulis saja , tetapi juga mencakup peraturan yang didak tertulis untuk mengatur pemerintahan yang diselenggarakan suatu masyarakt.
Ciri-Ciri dan Sifat UUD
- Pada Umumnya UUD hanya terdiri dari suatu ketentuan ketentuan.
- Menyangkut tentang cita-cita dan asas ideologi negara.
- Berupa bagian dari badan badan legislative, eksekutif, dan yudikatif.
- Hak-hak asasi manusia berbentuk naskah tersendiri disebut "Bill of right".
No comments:
Post a Comment